Friday, February 10, 2017

Wool Yarn Making Process



#SELAMAT MALAM PARA KAWAN#
(Menyimak info sekitar Proses Pembuatan Benang Wol)
____________________________________________________












__________________

Kata Pengantar
__________________

Para kawan sekalian...!

Berikut beberapa info sekitar Benang yang telah di
posting di blog ini :
http://galeri6msad.blogspot.co.id/2016/07/proses-pembuatan-benang-polypropylene_6.html
http://galeri6msad.blogspot.co.id/2016/07/proses-pembuatan-benang-nilon.html
http://galeri6msad.blogspot.co.id/2016/07/proses-pembuatan-benang-katun.html
http://galeri6msad.blogspot.co.id/2016/07/proses-pembuatan-benang-polyester.html
Nah...!

Untuk melengkapinya berikut info sekitar benang
benang Wol

Selamat menyimak...!

_________________________________

Sekilas info Tentang Benang
_________________________________









Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Untuk kegunaan lain, lihat Benang (disambiguasi).
Benang.
Benang yang berwarna-warni

Benang adalah sebuah serat yang panjang, digunakan
untuk pemroduksian tekstil, penjahitan, crocheting,
knitting, penenunan, dan pembuatan tambang.

Benang dapat dibuat dari banyak fiber sintetik atau
alami. Benang dapat dibuat dari beragam fiber alami
seperti wol, alpaca, wol Angora, katun, sutra, bambu,
hemp, dan soy.

Benang yang kurang umum termasuk dibuat dari onta,
yak, possum, kucing, anjing, serigala, kelinci,
kerbau, dan bahkan bulu ayam kalkun.

Benang komersial lebih sering dibuat dari fiber
sintetik atau sebuah kombinasi dari fiber sintetik
dan alami.
_______________________________________

Sekilas info tentang  Benang Wol
Sumber : Wiki Ind
_______________________________________

* Pengertian

Wol adalah serat yang diperoleh dari rambut hewan
dari keluarga Caprinae, terutama domba dan kambing,
tetapi bisa juga berasal dari rambut mamalia lainnya
seperti alpaca bisa juga disebut wol.

* Produksi wol

    Domba domestik
    Pengguntingan rambut domba

* Dalam mitologi

    Golden Fleece

* Proses

    Canvas work
    Merajut
    Memintal
    Menenun

* Produk olahan lanjut

    Tweed
    Benang wol
    Worsted

* Organisasi wol

    British Wool Marketing Board
    Worshipful Company of Woolmen

* Wol yang bukan berasal dari domba domestik

    Alpaca wool
    Angora wool
    Steel wool

____________________________________________________

Sekilas info tentang Benang Wol dan wol-campuran
Sumber :
Wiki Terjemahan
____________________________________________________

Wol memiliki daya tahan yang sangat baik, dapat dicelup
dengan mudah dan cukup berlimpah. Ketika dicampur dengan
serat sintetis seperti nilon daya tahan wol meningkat.

Dicampur benang wol secara luas digunakan dalam produksi
karpet modern, dengan campuran yang paling umum adalah
80% wol 20% serat sintetis, sehingga menimbulkan istilah
"80/20". Wol relatif mahal dan akibatnya hanya terdiri
dari sebagian kecil dari pasar.


_______________________________________

Galeri Proses pmbuatan Benang Wol
_______________________________________


















____________

Penutup
____________

Demikian infonya para kawan sekalian...!

...dan...

Jika suatu saat ada yang bilang sama anda, bahwa anda
bau kambing, maka jawablah itu adalah bau wol yang anda
pakai.

Selamat malam...!



_____________________________________________________________
Cat :
How It's Made Wool
https://www.youtube.com/watch?gl=ID&hl=id&v=uEYsmzophTA

No comments:

Post a Comment