#SELAMAT MAAM PARA KAWAN#
(Menyimak info sekitar Persiapan Pemprov. Jawa Barat dan Pemprov
Sumatra Utara dalam rangka menyambut PON XIX di Jawa Barat)
_________________________________________________________________
__________________
Kata Pengantar
__________________
_________________________________________
Sekilas info tentang PON 1948 - 2020
_________________________________________
* Pemahaman Umum
Ket :
Logo PON
Pekan Olahraga Nasional (disingkat PON) adalah pesta olahraga nasional
di Indonesia yang diadakan setiap empat tahun sekali dan diikuti
seluruh provinsi di Indonesia.
Penyelengaraan PON I
Setelah dibentuk pada tahun 1946, Persatuan Olahraga Republik Indonesia
(PORI) yang dibantu oleh Komite Olimpiade Republik Indonesia (KORI) -
keduanya telah dilebur dan saat ini menjadi KONI - mempersiapkan para
atlet Indonesia untuk mengikuti Olimpiade Musim Panas XIV di London
pada tahun 1948.
Usaha Indonesia untuk mengikuti olimpiade pada saat itu menemui banyak
kesulitan. PORI sebagai badan olahraga resmi di Indonesia pada saat
itu belum diakui dan menjadi anggota Internasional Olympic Committee
(IOC), sehingga para atlet yang akan dikirim tidak dapat diterima dan
berpartisipasi dalam peristiwa olahraga sedunia tersebut.
Pengakuan dunia atas kemerdekaan dan kedaulatan Indonesia yang belum
diperoleh pada waktu itu menjadi penghalang besar dalam usaha menuju
London.
Paspor Indonesia pada saat itu tidak diakui oleh Pemerintah Inggris,
sedangkan kenyataan bahwa atlet-atlet Indonesia hanya bisa berpartisipasi
di London dengan memakai paspor Belanda tidak dapat diterima.
Alasannya karena delegasi Indonesia hanya mau hadir di London dengan
membawa nama Indonesia. Alasan yang disebut terakhir ini menyebabkan
rencana kepergian beberapa anggota pengurus besar PORI ke London menjadi
batal dan menjadi topik pembahasan pada konferensi darurat PORI pada
tanggal 1 Mei 1948 di Solo.
Mengingat dan memperhatikan pengiriman para atlet dan beberapa anggota
pengurus besar PORI ke London sebagai peninjau tidak membawa hasil
seperti yang diharapkan semula, konferensi sepakat untuk mengadakan
Pekan Olahraga yang direncanakan berlangsung pada bulan Agustus atau
September 1948 di Solo.
Pada saat itu PORI ingin menghidupkan kembali pekan olahraga yang
pernah diadakan ISI pada tahun 1938 (yang terkenal dengan nama ISI
Sportweek atau Pekan Olahraga ISI).
Dilihat dari penyediaan sarana olahraga, pada saat itu Solo telah
memenuhi semua persyaratan pokok dengan adanya stadion Sriwedari
yang dilengkapi dengan kolam renang.
Pada saat itu Stadion Sriwedari termasuk kota dengan fasilitas olahraga
yang terbaik di Indonesia. Selain itu seluruh pengurus besar PORI
berkedudukan di Solo sehingga hal inilah yang menjadi bahan-bahan
pertimbangan bagi konferensi untuk menetapkan Kota Solo sebagai kota
penyelenggara Pekan Olahraga Nasional pertama (PON I) pada tanggal
8 sampai dengan 12 September 1948.
Selain itu PON I juga membawa misi untuk menunjukkan kepada dunia luar
bahwa bangsa Indonesia dalam keadaan daerahnya dipersempit akibat
Perjanjian Renville, masih dapat membuktikan sanggup mengadakan
acara olahraga dengan skala nasional.
* Lokasi PON dari 1948 - 2020
* Hal Galeri PON 1948 - 2020
Ket :
Upacara pembukaan PON II di Stadion Ikada, Jakarta
Ket :
Presiden Soekarno dan Wakil Presiden Mohammad Hatta
pada 1951 PON upacara pembukaan di Jakarta
Ket :
The Dayak tari di Pekan Olahraga Nasional XVII
Kalimantan Timur upacara pembukaan di Stadion 2008
Palaran, Samarinda.
____________________________________________________________________
Sekilas info kutipan Berita tentang Persiapan Pemrov. Jawa Barat
sebagai Tuan Rumah Penyelenggara PON Ke-XIX Th.2016
_____________________________________________________________________
* Hal Tawaran Pemrov. Jawa barat sebagai Penyelenggara PON
Jawa Barat diberi hak untuk menjadi tuan rumah 2016 Pekan Olahraga
Nasional secara aklamasi dari anggota Komite Olahraga Nasional
Indonesia.
Banten adalah satu-satunya pelamar lain yang mengajukan penawaran
untuk permainan. Sulawesi Utara menunjukkan bunga di hosting,
tetapi kemudian memutuskan untuk membatalkannya.
* Hal PON Ke-19 di Bandung - Jawa barat
Pekan Olahraga Nasional adalah edisi kesembilan belas dari Pekan
Olahraga Nasional. Ini akan diselenggarakan di Bandung, Jawa
Barat pada tahun 2016.
Ini akan menjadi pertama kalinya bagi Indonesia kota terbesar
ketiga 's Bandung untuk menjadi tuan rumah pertandingan di lebih
dari empat puluh tahun.
* Hal Logo Resmi PON ke XIX di Bandung - Jawa Barat
* Hal Bandung Tim Sukses ke-2 dalam Sejarah PON
Bandung menjadi tuan rumah edisi kelima Pekan Olahraga Nasional
tahun 1961. Provinsi Jawa Barat adalah tim paling sukses kedua
dalam sejarah Pekan Olahraga Nasional dengan menjadi juara
keseluruhan dari game untuk tiga kali, pada tahun 1951, 1953, dan 1961.
* Hal 15 Kab.Kota Tempat Penyelenggaan PON di Jawa barat
Ket :
Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan (Antara/Muhammad Adimaja)
Bekasi, - Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan menyebutkan 15 kota/
kabupaten di wilayahnya akan turut serta tampil sebagai lokasi
penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional XIX Jabar 2016.
"Dari 27 kota/kabupaten yang ada di Jabar, 15 di antaranya akan
menjadi lokasi penyelenggaraan PON XIX saat Jabar menjadi tuan
rumahnya," kata Heryawan di Bekasi, Minggu (16/7).
Ket :
Kutipan Berita
* Hal Pusat PON di Jawa Barat
Dalam kesempatan tersebut, Heryawan juga memastikan bahwa pusat
perhelatan PON XIX Jabar tetap bertempat di Kota Bandung.
"Penyelenggaraan PON identik dengan ibukota sebuah provinsi, sehingga
sudah tentu pusatnya di Kota Bandung dengan sejumlah cabang olahraga
yang dipertandingkan di sana," ujarnya.
Ket :
Kutipan Berita
* Hal Usulan Anggaran PON di Jawa barat dari RAPBN
JAKARTA – Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) akan mengusulkan
sekira Rp 175 miliar pada RAPBN 2016, untuk Pekan Olahraga Nasional
(PON) 2016 di Jawa Barat. Rinciannya adalah Rp100 miliar untuk
penyelenggaraan, dan Rp75 miliar untuk peralatan pertandingan.
Ket :
Kutipan Berita
* Hal Sosialisasi PON XIX oleh Gubernur Jabar
(Berita Daerah – Bogor) Gubernur Jawa Barat, Ahmad Heryawan (ketiga kiri)
bersama para pemenang lomba seni melukis saat kegiatan Hitungan Mundur
(counting down) 555 Hari Jelang Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX Jawa
Barat 2016 di Lapangan Sempur, Kota Bogor, Jabar, Minggu (15/3).
Kegiatan sosialisasi dan informasi pelaksanaan PON XIX Jawa Barat 2016
tersebut diisi dengan deklarasi dukungan 55 artis dari Jabar, kesenian
tradisional, seni melukis, dan tandatangan harapan warga Jabar.
Ket :
Kutipan Berita
____________________________________________________________________
Sekilas info kutipan Berita tentang Persiapan Pemrov. Sumatra Utara
sebagai salah satu peserta PON Ke-XIX Th.2016 di Jawa barat
_____________________________________________________________________
* Hal Sumatra Utara Sebagai Tuan Rumah PON Ke-III Th. 1953
PON Ke- III Th. 1953
Tuan Rumah : Medan
Provinsi : Sumatera Utara
Waktu : 20 September - 27 September 1953
Juara Umum : Jawa Barat
* Persiapan Sumut PON Ke-XIX Jawa Barat
MEDAN – Tim kriket Sumatera Utara mempersiapkan diri menatap
kualifikasi Pra-PON XIX/2016 di Bogor, 18-25 Oktober mendatang.
Salah satu persiapan yang dilakukan Pengurus Provinsi (Pengprov)
Persatuan Cricket Indonesia (PCI) Sumut dengan menggelar Liga Open
Cricket Sumut di Lapangan Universitas Negeri Medan (Unimed), kemarin.
Sebanyak lima tim ambil bagian di ajang ini, termasuk tim Sri Lanka.
Sementara yang lainnya, Aceh, Binjai, Langkat, dan tuan rumah Medan.
Bagi tim Medan, Binjai dan Langkat, ajang ini menjadi perekrutan
untuk memperkuat Sumut di ajang Pra-PON tersebut. “Liga Open
Cricket Sumut ini sebagai tahap seleksi pemain sekaligus menuju
Pra-PON 2016 di Jawa Barat.
Selanjutnya akan diambil pemain terbaik 100%,” ungkap Ketua Umum
PCI Sumut Manuasa Siagian, didampingi Sekretaris, Bosfer Gurning,
dan Bendahara Maruli Silitonga.
lebih lanjut di :
http://www.koran-sindo.com/news.php?r=6&n=106&date=2015-09-28
_______
Beritasumut.com - Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Kadispora) Kota
Medan Drs Abdul Aziz meminta seluruh elemen KONI Medan untuk menjalin
komunikasi dan menyelesaikan segala persoalan melalui musyawarah.
Karena KONI Medan adalah ibarat rumah bagi kita untuk mewujudkan
Medan Kota Atlet seperti motto yang diusung.
"Mari kita anggap KONI Medan sebagai rumah kita. Segala persoalan,
mari kita selesaikan di dalam rumah kita sendiri, agar prestasi
olahraga Kota Medan semakin baik," ungkap Abdul Azis saat menyampaikan
sambutan sekaligus membuka Rapat Koordinasi dan Konsultasi (Rakor)
KONI Medan 2015 di Medan Club, Sabtu (12/12/2015) pagi.
Aziz yang mewakili Pj Wali Kota Medan Randiman Tarigan juga menegaskan
komitmen Pemko Medan pada peningkatan prestasi olahraga. Salah satunya,
dengan menetapkan anggaran olahraga dalam APBD Kota Medan yang nilainya
jauh di atas kabupaten/kota lainnya, meski diakui di 2016 KONI Medan
menggelar kegiatan yang jauh lebih banyak.
"Dana yang ditampung di 2016, tetap sama dengan 2015. Mudah-mudahan
cukup untuk mensupport atlet Medan yang akan membela Sumut di PON 2016,"
ujarnya.
Lebih lanjut di :
http://beritasumut.com/view/Olahraga/24761/KONI-Medan-Rumah-Untuk-Wujudkan-Kota-Atlet.html
____________
Penutup
____________
Demikian infonya para kawan sekalian...!
...dan...
"Selamat Menyambut PON Ke-XIX 2016 Jawa Barat Indonesia"
Semoga Sumatra Utara dibawah salam Horas-nya dan semangat
Anak Medan-nya dapat menjadi Juara Umum.
Hidup Sumatra Utara...!
Hidup...!
Hidup Sumatra Utara...!
Hidup...!
Hidup Sumatra Utara...!
Hidup...!
___
Hidup Anak Medan...!
Hidup...!
Hidup Anak Medan...!
Hidup...!
Hidup Anak Medan...!
Hidup...!
___
Hidup Salam Horas...!
Hidup...!
Hidup Salam Horas...!
Hidup...!
Hidup Salam Horas...!
Hidup...!
___
Hidup Salam Sampurasun...!
Hi....,
Apa itu Sampurasun Regar....?
Jawab :
http://angkolafacebook.blogspot.co.id/2015/12/plesetan-istilah-sampurasun-jadi-campur.html
Para Kawan...!
Selamat Malam...!
____________________________________________________________________
Cat. Sumber :
http://www.beritasatu.com/olahraga/299592-pon-jabar-2016-digelar-di-15-daerah.html
http://sports.okezone.com/read/2015/02/13/43/1105253/rp175-miliar-untuk-pon-2016-jabar
http://beritadaerah.co.id/2015/03/16/jelang-pon-xix-jawa-barat-2016/
http://amzn.to/1VW0ktU
(Menyimak info sekitar Persiapan Pemprov. Jawa Barat dan Pemprov
Sumatra Utara dalam rangka menyambut PON XIX di Jawa Barat)
_________________________________________________________________
__________________
Kata Pengantar
__________________
_________________________________________
Sekilas info tentang PON 1948 - 2020
_________________________________________
* Pemahaman Umum
Ket :
Logo PON
Pekan Olahraga Nasional (disingkat PON) adalah pesta olahraga nasional
di Indonesia yang diadakan setiap empat tahun sekali dan diikuti
seluruh provinsi di Indonesia.
Penyelengaraan PON I
Setelah dibentuk pada tahun 1946, Persatuan Olahraga Republik Indonesia
(PORI) yang dibantu oleh Komite Olimpiade Republik Indonesia (KORI) -
keduanya telah dilebur dan saat ini menjadi KONI - mempersiapkan para
atlet Indonesia untuk mengikuti Olimpiade Musim Panas XIV di London
pada tahun 1948.
Usaha Indonesia untuk mengikuti olimpiade pada saat itu menemui banyak
kesulitan. PORI sebagai badan olahraga resmi di Indonesia pada saat
itu belum diakui dan menjadi anggota Internasional Olympic Committee
(IOC), sehingga para atlet yang akan dikirim tidak dapat diterima dan
berpartisipasi dalam peristiwa olahraga sedunia tersebut.
Pengakuan dunia atas kemerdekaan dan kedaulatan Indonesia yang belum
diperoleh pada waktu itu menjadi penghalang besar dalam usaha menuju
London.
Paspor Indonesia pada saat itu tidak diakui oleh Pemerintah Inggris,
sedangkan kenyataan bahwa atlet-atlet Indonesia hanya bisa berpartisipasi
di London dengan memakai paspor Belanda tidak dapat diterima.
Alasannya karena delegasi Indonesia hanya mau hadir di London dengan
membawa nama Indonesia. Alasan yang disebut terakhir ini menyebabkan
rencana kepergian beberapa anggota pengurus besar PORI ke London menjadi
batal dan menjadi topik pembahasan pada konferensi darurat PORI pada
tanggal 1 Mei 1948 di Solo.
Mengingat dan memperhatikan pengiriman para atlet dan beberapa anggota
pengurus besar PORI ke London sebagai peninjau tidak membawa hasil
seperti yang diharapkan semula, konferensi sepakat untuk mengadakan
Pekan Olahraga yang direncanakan berlangsung pada bulan Agustus atau
September 1948 di Solo.
Pada saat itu PORI ingin menghidupkan kembali pekan olahraga yang
pernah diadakan ISI pada tahun 1938 (yang terkenal dengan nama ISI
Sportweek atau Pekan Olahraga ISI).
Dilihat dari penyediaan sarana olahraga, pada saat itu Solo telah
memenuhi semua persyaratan pokok dengan adanya stadion Sriwedari
yang dilengkapi dengan kolam renang.
Pada saat itu Stadion Sriwedari termasuk kota dengan fasilitas olahraga
yang terbaik di Indonesia. Selain itu seluruh pengurus besar PORI
berkedudukan di Solo sehingga hal inilah yang menjadi bahan-bahan
pertimbangan bagi konferensi untuk menetapkan Kota Solo sebagai kota
penyelenggara Pekan Olahraga Nasional pertama (PON I) pada tanggal
8 sampai dengan 12 September 1948.
Selain itu PON I juga membawa misi untuk menunjukkan kepada dunia luar
bahwa bangsa Indonesia dalam keadaan daerahnya dipersempit akibat
Perjanjian Renville, masih dapat membuktikan sanggup mengadakan
acara olahraga dengan skala nasional.
* Lokasi PON dari 1948 - 2020
* Hal Galeri PON 1948 - 2020
Ket :
Upacara pembukaan PON II di Stadion Ikada, Jakarta
Ket :
Presiden Soekarno dan Wakil Presiden Mohammad Hatta
pada 1951 PON upacara pembukaan di Jakarta
Ket :
The Dayak tari di Pekan Olahraga Nasional XVII
Kalimantan Timur upacara pembukaan di Stadion 2008
Palaran, Samarinda.
____________________________________________________________________
Sekilas info kutipan Berita tentang Persiapan Pemrov. Jawa Barat
sebagai Tuan Rumah Penyelenggara PON Ke-XIX Th.2016
_____________________________________________________________________
* Hal Tawaran Pemrov. Jawa barat sebagai Penyelenggara PON
Jawa Barat diberi hak untuk menjadi tuan rumah 2016 Pekan Olahraga
Nasional secara aklamasi dari anggota Komite Olahraga Nasional
Indonesia.
Banten adalah satu-satunya pelamar lain yang mengajukan penawaran
untuk permainan. Sulawesi Utara menunjukkan bunga di hosting,
tetapi kemudian memutuskan untuk membatalkannya.
* Hal PON Ke-19 di Bandung - Jawa barat
Pekan Olahraga Nasional adalah edisi kesembilan belas dari Pekan
Olahraga Nasional. Ini akan diselenggarakan di Bandung, Jawa
Barat pada tahun 2016.
Ini akan menjadi pertama kalinya bagi Indonesia kota terbesar
ketiga 's Bandung untuk menjadi tuan rumah pertandingan di lebih
dari empat puluh tahun.
* Hal Logo Resmi PON ke XIX di Bandung - Jawa Barat
* Hal Bandung Tim Sukses ke-2 dalam Sejarah PON
Bandung menjadi tuan rumah edisi kelima Pekan Olahraga Nasional
tahun 1961. Provinsi Jawa Barat adalah tim paling sukses kedua
dalam sejarah Pekan Olahraga Nasional dengan menjadi juara
keseluruhan dari game untuk tiga kali, pada tahun 1951, 1953, dan 1961.
* Hal 15 Kab.Kota Tempat Penyelenggaan PON di Jawa barat
Ket :
Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan (Antara/Muhammad Adimaja)
Bekasi, - Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan menyebutkan 15 kota/
kabupaten di wilayahnya akan turut serta tampil sebagai lokasi
penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional XIX Jabar 2016.
"Dari 27 kota/kabupaten yang ada di Jabar, 15 di antaranya akan
menjadi lokasi penyelenggaraan PON XIX saat Jabar menjadi tuan
rumahnya," kata Heryawan di Bekasi, Minggu (16/7).
Ket :
Kutipan Berita
* Hal Pusat PON di Jawa Barat
Dalam kesempatan tersebut, Heryawan juga memastikan bahwa pusat
perhelatan PON XIX Jabar tetap bertempat di Kota Bandung.
"Penyelenggaraan PON identik dengan ibukota sebuah provinsi, sehingga
sudah tentu pusatnya di Kota Bandung dengan sejumlah cabang olahraga
yang dipertandingkan di sana," ujarnya.
Ket :
Kutipan Berita
* Hal Usulan Anggaran PON di Jawa barat dari RAPBN
JAKARTA – Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) akan mengusulkan
sekira Rp 175 miliar pada RAPBN 2016, untuk Pekan Olahraga Nasional
(PON) 2016 di Jawa Barat. Rinciannya adalah Rp100 miliar untuk
penyelenggaraan, dan Rp75 miliar untuk peralatan pertandingan.
Ket :
Kutipan Berita
* Hal Sosialisasi PON XIX oleh Gubernur Jabar
(Berita Daerah – Bogor) Gubernur Jawa Barat, Ahmad Heryawan (ketiga kiri)
bersama para pemenang lomba seni melukis saat kegiatan Hitungan Mundur
(counting down) 555 Hari Jelang Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX Jawa
Barat 2016 di Lapangan Sempur, Kota Bogor, Jabar, Minggu (15/3).
Kegiatan sosialisasi dan informasi pelaksanaan PON XIX Jawa Barat 2016
tersebut diisi dengan deklarasi dukungan 55 artis dari Jabar, kesenian
tradisional, seni melukis, dan tandatangan harapan warga Jabar.
Ket :
Kutipan Berita
____________________________________________________________________
Sekilas info kutipan Berita tentang Persiapan Pemrov. Sumatra Utara
sebagai salah satu peserta PON Ke-XIX Th.2016 di Jawa barat
_____________________________________________________________________
* Hal Sumatra Utara Sebagai Tuan Rumah PON Ke-III Th. 1953
PON Ke- III Th. 1953
Tuan Rumah : Medan
Provinsi : Sumatera Utara
Waktu : 20 September - 27 September 1953
Juara Umum : Jawa Barat
* Persiapan Sumut PON Ke-XIX Jawa Barat
MEDAN – Tim kriket Sumatera Utara mempersiapkan diri menatap
kualifikasi Pra-PON XIX/2016 di Bogor, 18-25 Oktober mendatang.
Salah satu persiapan yang dilakukan Pengurus Provinsi (Pengprov)
Persatuan Cricket Indonesia (PCI) Sumut dengan menggelar Liga Open
Cricket Sumut di Lapangan Universitas Negeri Medan (Unimed), kemarin.
Sebanyak lima tim ambil bagian di ajang ini, termasuk tim Sri Lanka.
Sementara yang lainnya, Aceh, Binjai, Langkat, dan tuan rumah Medan.
Bagi tim Medan, Binjai dan Langkat, ajang ini menjadi perekrutan
untuk memperkuat Sumut di ajang Pra-PON tersebut. “Liga Open
Cricket Sumut ini sebagai tahap seleksi pemain sekaligus menuju
Pra-PON 2016 di Jawa Barat.
Selanjutnya akan diambil pemain terbaik 100%,” ungkap Ketua Umum
PCI Sumut Manuasa Siagian, didampingi Sekretaris, Bosfer Gurning,
dan Bendahara Maruli Silitonga.
lebih lanjut di :
http://www.koran-sindo.com/news.php?r=6&n=106&date=2015-09-28
_______
Beritasumut.com - Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Kadispora) Kota
Medan Drs Abdul Aziz meminta seluruh elemen KONI Medan untuk menjalin
komunikasi dan menyelesaikan segala persoalan melalui musyawarah.
Karena KONI Medan adalah ibarat rumah bagi kita untuk mewujudkan
Medan Kota Atlet seperti motto yang diusung.
"Mari kita anggap KONI Medan sebagai rumah kita. Segala persoalan,
mari kita selesaikan di dalam rumah kita sendiri, agar prestasi
olahraga Kota Medan semakin baik," ungkap Abdul Azis saat menyampaikan
sambutan sekaligus membuka Rapat Koordinasi dan Konsultasi (Rakor)
KONI Medan 2015 di Medan Club, Sabtu (12/12/2015) pagi.
Aziz yang mewakili Pj Wali Kota Medan Randiman Tarigan juga menegaskan
komitmen Pemko Medan pada peningkatan prestasi olahraga. Salah satunya,
dengan menetapkan anggaran olahraga dalam APBD Kota Medan yang nilainya
jauh di atas kabupaten/kota lainnya, meski diakui di 2016 KONI Medan
menggelar kegiatan yang jauh lebih banyak.
"Dana yang ditampung di 2016, tetap sama dengan 2015. Mudah-mudahan
cukup untuk mensupport atlet Medan yang akan membela Sumut di PON 2016,"
ujarnya.
Lebih lanjut di :
http://beritasumut.com/view/Olahraga/24761/KONI-Medan-Rumah-Untuk-Wujudkan-Kota-Atlet.html
____________
Penutup
____________
Demikian infonya para kawan sekalian...!
...dan...
"Selamat Menyambut PON Ke-XIX 2016 Jawa Barat Indonesia"
Semoga Sumatra Utara dibawah salam Horas-nya dan semangat
Anak Medan-nya dapat menjadi Juara Umum.
Hidup Sumatra Utara...!
Hidup...!
Hidup Sumatra Utara...!
Hidup...!
Hidup Sumatra Utara...!
Hidup...!
___
Hidup Anak Medan...!
Hidup...!
Hidup Anak Medan...!
Hidup...!
Hidup Anak Medan...!
Hidup...!
___
Hidup Salam Horas...!
Hidup...!
Hidup Salam Horas...!
Hidup...!
Hidup Salam Horas...!
Hidup...!
___
Hidup Salam Sampurasun...!
Hi....,
Apa itu Sampurasun Regar....?
Jawab :
http://angkolafacebook.blogspot.co.id/2015/12/plesetan-istilah-sampurasun-jadi-campur.html
Para Kawan...!
Selamat Malam...!
____________________________________________________________________
Cat. Sumber :
http://www.beritasatu.com/olahraga/299592-pon-jabar-2016-digelar-di-15-daerah.html
http://sports.okezone.com/read/2015/02/13/43/1105253/rp175-miliar-untuk-pon-2016-jabar
http://beritadaerah.co.id/2015/03/16/jelang-pon-xix-jawa-barat-2016/
No comments:
Post a Comment