#SELAMAT PAGI PARA KAWAN#
(Menyimak Lirik Lagu Tapanuli - Tinjauan Islami) _________________________________________________
Para kawan...! Salah satu lagu batak yang paling saya suka adalah
lagu dari "Simbolon Kid's" yang diciptakan Firman Marpaung.
Meskipun lagu ini di nyanyikan anak-anak, tapi isi
pesannya dan lantunan musiknya "begitu menyentuh
perasaan" hingga sangat pantas lagu i ni dikatakan
sebagai karya seni yang baik dan bernilai positif.
Demikian liriknya para kawan, kamban ataupun kedan :
_______________________
Lirik Lagu "LUPA DOHO"
_______________________
Marudur do sude
Akka dongan sahutada
di topi parit dihutai
nadi toru ni bului
Nang ilu-ilu pe huhul
sai maraburani
lao paborhatkon ho naujui
tu parjalangan
Mangkhirim do sude
akka anggi ibotomi
anggiat sahat ho hasian
tu tinodo ni rohami
Anak siparbagaon tahe
sian nadihutai
ai tung makhirim do
sude amang di gogomi
Aitung taridama
dagoarmi amang
sahat tu ujung ni portibion
ai gabe lupa do
ho di lage-lage podoman mi
naung maribaki
Nang didalan nang margamboi
amang dana di toruni sapiplpili
Ima tano hatubuanmi amang lupa doho
Manimbung au amang da tu alamani
sian balattuk ni jabuttai
Hurimpu do amang ho naro mulaki
Manduloi hutam nabuni i
Holan uap naso marimpolai
namarbagahon hapistaranmi
ima upani namaranakkoni
dangol nai...
____________________
Tinjauan Islami
____________________
Para kawan...! Lirik lagu di atas mengingatkan
saya pada salah satu firman yang berbunyi :
“Allah telah menetapkan agar kalian tidak beribadah
melainkan kepada-Nya; dan hendaklah kalian berbakti
kepada kedua orang tua.” (Al-Israa : 23)
Ya Allah, Arohman Arrohim... tunjuki kami jalan yang
benar, jalan yang engkau ridhoi, hingga para orang
tua kami tidak menerima "Uap sebagai upa niloja"
tapi menerima kami sebagai anak yang sholeh dan
sholeha. Amin...!
_______________________________________________________
Selamat pagi, selamat menjalankan ibadah puasa...!
___________________________________________________________
Suka · · Bagikan
Armilun Hoetasoehoet, Scorpioande Hts dan 13 orang lainnya menyukai ini.
(Menyimak Lirik Lagu Tapanuli - Tinjauan Islami) _________________________________________________
Para kawan...! Salah satu lagu batak yang paling saya suka adalah
lagu dari "Simbolon Kid's" yang diciptakan Firman Marpaung.
Meskipun lagu ini di nyanyikan anak-anak, tapi isi
pesannya dan lantunan musiknya "begitu menyentuh
perasaan" hingga sangat pantas lagu i ni dikatakan
sebagai karya seni yang baik dan bernilai positif.
Demikian liriknya para kawan, kamban ataupun kedan :
_______________________
Lirik Lagu "LUPA DOHO"
_______________________
Marudur do sude
Akka dongan sahutada
di topi parit dihutai
nadi toru ni bului
Nang ilu-ilu pe huhul
sai maraburani
lao paborhatkon ho naujui
tu parjalangan
Mangkhirim do sude
akka anggi ibotomi
anggiat sahat ho hasian
tu tinodo ni rohami
Anak siparbagaon tahe
sian nadihutai
ai tung makhirim do
sude amang di gogomi
Aitung taridama
dagoarmi amang
sahat tu ujung ni portibion
ai gabe lupa do
ho di lage-lage podoman mi
naung maribaki
Nang didalan nang margamboi
amang dana di toruni sapiplpili
Ima tano hatubuanmi amang lupa doho
Manimbung au amang da tu alamani
sian balattuk ni jabuttai
Hurimpu do amang ho naro mulaki
Manduloi hutam nabuni i
Holan uap naso marimpolai
namarbagahon hapistaranmi
ima upani namaranakkoni
dangol nai...
____________________
Tinjauan Islami
____________________
Para kawan...! Lirik lagu di atas mengingatkan
saya pada salah satu firman yang berbunyi :
“Allah telah menetapkan agar kalian tidak beribadah
melainkan kepada-Nya; dan hendaklah kalian berbakti
kepada kedua orang tua.” (Al-Israa : 23)
Ya Allah, Arohman Arrohim... tunjuki kami jalan yang
benar, jalan yang engkau ridhoi, hingga para orang
tua kami tidak menerima "Uap sebagai upa niloja"
tapi menerima kami sebagai anak yang sholeh dan
sholeha. Amin...!
_______________________________________________________
Selamat pagi, selamat menjalankan ibadah puasa...!
___________________________________________________________
Suka · · Bagikan
Armilun Hoetasoehoet, Scorpioande Hts dan 13 orang lainnya menyukai ini.
No comments:
Post a Comment